" Kelak saat kau dewasa, kau akan melihat banyak sekali orang-orang yang begitu saja jatuh cinta. Kita andaikan saja. Bagi mereka cinta seperti memungut bebatuan djpinggir sungai. Banyak bertebaran. Bosan dilemparkan jauh-jauh. Kurang tinggal dilemparkan atau dimasukkan batu lain kedalam kantong yang lain.
Apakah perangai seperti itu disebut Cinta?
Tentu saja bagi mereka itu Cinta.
Tetapi ingatlah selalu, Cinta sejati tak pernah sesederhana itu....."
21 April 2013
Langganan:
Posting Komentar (Atom)



2 komentar:
aaaaaaaa setuju nian aku dengan posting ini :')
itu pointnya.. kita sehati ;p thankyou mimi :)
Posting Komentar
comment with love :)